Fakta-Fakta Menarik Wisata Taman Laut Bunaken Manado

Siapa yang tak mengenal wisata yang satu ini. Ya, Wisata Taman Laut Bunaken Manado yng terkenal dengan taman Bunaken. Dimana bagi mereka yang mencintai snorkeling dan juga diving pasti enggan untuk cepat-cepat pergi dari tempat ini. Sebab, keindahan dan juga kecantikan alam bawah lautnya membuat hati tenang dan juga terpana atas keindahan ciptaan Tuhan yang tiada batasanya. Luar biasanya jika Anda lebih bisa mencyukuri apa yang ada saat ini melalui ciptaan-ciptaannya. Seperti makhluk ciptaan Tuhan yang ada di bawah laut ini. Tentu saja, di sini akan dikupas mengenai fakta-fakta ktentang taman Bunaken yang sangat populer di kalangan masyarakatanya.

Beberapa fakta mengenai Wisata Taman Laut Bunaken Manado ini antara lain adalah :

  • Adanya 5 titik penyelaman yang wajib untuk Anda kunjungi

Lima titik tersebut adalah di Bunaken timur, kemudian ada di reruntuhan kapan, dan juga di Puncak Barakuda. Itulah salah satunya. Dimana Anda dijamin akan tercengang dibuatnya. Tercengang atas keindahan ciptaan Tuhan yang tiada taranya.

  • Bertemu dengan duyung, barakuda dan juga bertemu dengan Unicornfish

Pasti Anda akan penarasan bukan dengan hal ini. Putri duyung yang akan Anda temui seperti apa kira-kira. Dan juga barakuda yang akan Anda temu apakah akan seperti di negeri dongeng yang sering muncul di TV? Tentu saja ini menjadi daya tarik tersendiri bagi mereka sang penakhluk Bunaken. Cobalah untuk mengunjungi wisata ini dan temukan keajaiban negeri dongeng yang benar-benar nyata adanya.

  • Penyelaman di rerunthan kapal kuno
Baca Juga:  Menikmati Liburan Kapal Pesiar di Kepulauan Karibia

Tentu bagi Anda yang memiliki jiwa penyelam yang tinggi dan juga memiliki kegemaran menyelam akan sangat tertantang untuk menyelami dan mengitari serta menjelajah di balik kapal kuno ini. Reruntuhan bekas kapal yang ditumbuhi karang dan juga tempat bersembunginya ikan-ikan ini akan menjadi daya tarik tersendiri bagi para pecinta diving di sini. Sebab, mereka akan mencari tahu dan juga memecahkan rasa penasaran yang mereka alami. Dengan rasa puas yang terbayarkan setelah mendapatkan keindahan alam di bawah laut Bunaken ini.

  • Waktu yang tepat untuk berkunjung

Waktu yang sangat tepat dan cocok untuk berkunjung ke Bunaken adalah saat bulan Mei sampai dengan Bulan Agustus. Sebab saat ini ombak tidak begitu bear sehingga airnya jernih. Dan juga Anda dapat menikmati diving dengan air jernih dan juga omabh=k yang tenang. Hal ini juga disertai dengan suhu di dalam air itu sendiri yang berkisar antara 26 sampai dengan 31 derajat celcius. Sehingga cukup hangat bagi Anda yang ingin berlama-lama di dalam air menikmati keindahan dari bawah laut.

  • Ternyata Bunakaen tidak hanya alam bawah laut

Ya, benar sekali Bunaken tidak hanya alam bawah laut saa yang indah untuk diburu karena ikan dan terumbu karang untuk dijadikan diving. Bunaken juga sebagai spot foto bagus dan mengagumkan dari berbagai sisi Bunaken itu sendiri. Jadi , tidak hanya di dasar lautnya saja.

  • Keindahan Taman yang berjuluk segitiga emas terumbu karang dunia
Baca Juga:  7 Hal Yang Perlu Anda Ketahui Tentang Budaya Filipina

Indah sekali memang taman Bunaken ini, sampai- samapai mendapat sebuah predikat terumbuh karang emas dunia. Ya, memang Bunaken terletak di segitiga tersebut. Sehingga memicu banyak turis untuk berdatangan ke taman nasional yang terkenal di Indonesia ini dan menjadi kebanggaan warisan alam bangsa Indonesia.

  • Fasilitas Bunaken Yang Lengkap

Awalnya, taman Bunakaen memang belum begitu lengkap. Namun sekarang sudah lengkap dengan isi penyewaan untuk diving dan juga perlengkapan lainnya seperti kamera sampai dengan penginapan. Sehingga momoen Anda saat berada di sini tak akan terbuang sia-sia begitu saja.

  • Tiket Masuk di Wisata Taman Laut Bunaken Manado yang terjangkau

Memang, masuknya tidak ditarik biaya yang mahal sehingga dapat menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatwan yang ingin bermanja di sini.

  • Menikmati kelezatan bubur tinutuan di sini

Ternyata tak hanya menikmati keindahan alam yang eksotis saja di sini, Anda juga dapat menikmati bubur khas dari Manado ini.

Rekomendasi